Home » » Remastering

Remastering

Written By Unknown on Selasa, 11 Agustus 2015 | 23.17

REMASTERING



            Oke pada postingan kali ini saya akan menjelaskan sedikit mengenai remastering. Apa itu remastering ? Cerita dulu dah bro :D awalnya saya juga kagak pernah denger apa itu yang namanya remastering, gara-gara saya dapat tugas untuk me-remastering sebuah sistem operasi yang berbasis opensource (remastering distro linux)  dari kampus alhasil saya mulai kepoin apa itu remastering. Nah singkat aja remastering adalah suatu cara atau teknik untuk mengubah, menghapus, dan menambah paket aplikasi yang ada pada sebuah sistem operasi. Bahkan bukan hanya paket aplikasi saja yang diubah namun dari segi tampilan pun bisa.

            Pada proses remastering ini saya meremastering distro linux, yaitu linux mint versi 17.0 "Rebecca”. Linux tersebut diubah yang ditujukan kepada kalangan anak sebagai media permainan yang mengandung sisi edukasi. Pamer dikit boleh lah bro hasil coba-coba remastering saya dan temen-temen kelompok. Mongo bisa dilihat-lihat dulu :D
Tampilan Dekstop 

Untuk lebih jelasnya tentang mengubah icon, memasang conky, dan proses-proses yang lain. Monggo dicomot aja bro, link nya dibawah ini.

https://drive.google.com/file/d/0BzoT9NW7iTI3ZjlOYkpjMHFSRW8/view?usp=sharing
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

MY SCHOOL

STIMIK AMIKOM Yogyakarta
 

Copyright © 2015. Hobiku Bisnisku Juga - All Rights Reserved

Powered by Blogger